Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Air kelapa ijo di kenal dengan segudang manfaatnya air kelapa memang terbukti memiliki banyak nutrisi yang bermanfaat air kelapa ijo juga diketahui tinggi akan elektrolit klorida sejumlah gula natrium dan juga protein air kelapa juga merupakan sumber serat makanan kalsium dan vitamin yang baik saat ini banyak sekali orang yang menyukai air kelapa karena manfaat air kelapa hijau memang sangat banyak air kelapa hijau sangat baik dikonsumsi oleh anak-anak remaja dan juga orang tua bahkan untuk ibu hamil dan juga bayi.
Adapun manfaat air kelapa hijau yang pertama adalah sebagai berikut
12 Manfaat air kelapa ijo bagi kesehatan
1.Untuk menurunkan berat badan
banyak dari wanita saat ini takut akan berat badan yang berlebihan Kebanyakan orang akan menjaga berat badannya dengan mati-matian bahkan tidak sedikit yang mengkonsumsi obat-obatan untuk mendapatkan berat badan yang ideal secara instan tetapi penggunaan obat penurun berat badan memiliki efek samping yang berbahaya bila dikonsumsi secara berlebihan dan tentu harganya pun tidak murah.
2.Bisa menghilangkan dehidrasi
Air kelapa memiliki banyak kesamaan dengan cairan yang berada di dalam tubuh kita. Selain itu kandungan elektrolit di dalam air kelapa sangat tinggi air kelapa yang memiliki kandungan elektrolit yang sangat tinggi bisa menggantikan cairan yang hilang di dalam tubuh kita ketika kita sedang aktivitas kandungan lain yang terdapat di dalam air kelapa adalah potasium yang berguna untuk menjaga tekanan air di dalam sel dan juga di dalam darah. Selain itu air kelapa juga sangat mudah diserap oleh tubuh.
3.Dapat menetralisir racun di dalam tubuh
Sejak dulu masyarakat mempercayai bahwa air kelapa ampuh untuk membuang racun yang terdapat di dalam tubuh kandungan tanin dan juga antidotum yang terdapat pada air kelapa sangat tinggi.
4.Sebagai anti penyakit untuk ibu hamil dan juga janin nya
Air kelapa hijau mengandung senyawa asam laurat senyawa ini dapat membantu melawan berbagai penyakit asam urat juga ditemukan di dalam dan memiliki kesamaan karakteristik untuk anti jamur dan juga antibakteri sehingga air kelapa sangat baik untuk ibu hamil dan janinnya.
5.Menjaga kesehatan jantung
Banyaknya vitamin dan kandungan yang berguna untuk tubuh yang terdapat di dalam air kelapa ternyata dapat digunakan untuk menjaga kesehatan jantung menjaga kesehatan ginjal ginjal merupakan organ yang sangat penting pada tubuh kita dengan mengkonsumsi air kelapa secara rutin maka kita dapat menjaga kesehatan pada ginjal kita.
6.Menjaga sistem pencernaan
Bagi kalian yang mengalami kesulitan dalam sistem pencernaan seperti susah buang air besar maka kalian bisa mencoba air kelapa hijau sebagai obat pelancar sistem pencernaan kandungan air kelapa hijau bisa mengurangi racun di dalam tubuh dan juga mengurangi sampah atau kotoran yang terdapat di dalam tubuh kemudian dikeluarkan melalui buang air besar.
7.Menangkal radikal bebas dan penuan kulit
Air kelapa hijau mengandung zat antioksidan yang dapat menangkal radikal bebas sehingga membantu menghambat penuaan dini pada kulit.
8.Bisa menambah energi di dalam tubuh
Bagi anda yang memiliki banyak kegiatan yang cukup berat air kelapa dapat digunakan sebagai minuman untuk menambah energi secara alami.
9.Menjaga tekanan darah agar tetap stabil
Air kelapa mengandung magnesium dan kalium yang dapat membantu untuk menjaga tekanan darah agar tetap stabil dan untuk para penderita darah tinggi bisa menurunkan darah secara alami.
10.Mengobati penyakit migrain sakit kepala sebelah
Kandungan magnesium yang dimiliki air kelapa bisa membantu pengobatan penyakit migrain atau sakit kepala sebelah.
11.Menjaga kadar kolesterol
Untuk kalian yang mempunyai masalah pada kadar kolesterol yang tinggi kalian bisa mengkonsumsi air kelapa secara rutin kandungan lemak yang rendah pada air kelapa dipercaya bisa kadar kolesterol di dalam tubuh kita.
12.Untuk meningkatkan vitalitas
kebanyakan pria saat ini mengkonsumsi rokok yang berlebihan kandungan nikotin pada Rokok dapat menyebabkan vitalitas pada pria menurun. Nah ternyata dengan mengkonsumsi air kelapa secara rutin juga bisa mengurangi kandungan nikotin di dalam tubuh yang mengganggu tingkat kesuburan pada pria itu dia teman-teman semua semoga informasi tentang 12 Manfaat air kelapa ijo bagi kesehatan bisa bermanfaat bagi kita semua dimanapun berada salam hidup sehat untuk kita semua.